
GEMA, PULAULAUT - Musibah kebakaran pada Senin, (30/6/2014) kemarin di jalan Bima yang menghanguskan 22 buah rumah, membuat orang nomor satu di Bumi Saijaan H Irhami Ridjani, langsung turun kelapangan memberikan bantuan kepada para korban, hal ini dirangkai dengan buka puasa bersama.
Nampak hadir Bupati Kotabaru H Irhami Ridjani bersama isteri, Setda Kotabaru H Suriansyah bersama isteri dan unsur muspida serta undangan lain.
Sebelumnnya diadakan...